Skip to main content

2 Juta Warga Irak Peringati Asyura

By January 19, 20083 Comments

 

 

22.jpg

Sekitar 2 juta warga Irak berkumpul di Masjid Imam Husein di Karbala, Irak. Mereka memperingati tragedi Karbala atau terbunuhnya Imam Husein bin Ali bin Abi Thalib.

clip_image001.jpg

 

Mereka juga mengadakan teater massal di tempat terbuka yang mengisahkan perjuangan Husein sebagaimana terlihat dalam gambar diatas. (Foto : AFP/ALI Yussef /(Foto : AFP/Mohammed Sawaf/detikcom)