"SHARING SYNDROME"

"SHARING SYNDROME"
Photo by Unsplash.com

Di era sosmed, banyak pengguna mengalami syndrome sharing.

Ia adalah kecenderungan menyebar info karena beberapa alasan; antara lain a) menganggap info yang diterimanya sebagai hal penting yang belum diketahui banyak orang; b) merasa punya sumber eksklusif; c) ingin berbagi ilmu atau info bermanfaat.

Karena alasan ini, banyak orang keburu menyebarkan dan menerima a) info tanpa sumber yang kredibel; b) info tentang perstiwa lama; c) info palsu alias hoax yang dibuat demi menciptakan kekacauan.

Agar tak ikut menyebarkan kepanikan, kita perlu berhati-hati dan menahan diri untuk tidak tergesa-gesa menyebarkan info.

Sebagian info yang dishare di sosmed adalah hox. Jangan keburu meneruskan info-info tak valid.

Read more