ANTARA SURVEI DAN SUREPAY

ANTARA SURVEI DAN SUREPAY

Survei tak keliru tapi yang keliru adalah menganggap kemenangan dalam survei sama dengan kemenangan dalam bilik suara.

Survei tak keliru tapi yang keliru adalah menyamakan 204.807.222 calon pemilih dengan kira-kira 2000 responden.

Survei tak keliru tapi yang keliru adalah memilih orang-orang tertentu yang telah diketahui afiliasi politiknya untuk dijadikan objek survei atau responden.

Survei tak keliru tapi yang keliru adalah tidak bedakan konsultan kampanye paslon berkedok lembaga survei dengan lembaga survei yang independen dan kredibel. Karena itu, perlu membedakan survei dengan sure pay.

Read more